gambar diambil dari sini |
Urutan Drama Korea berikut ini tidak menandakan peringkat ya, karena aslinya aku sukaaaaaa semua pilihanku ini. Jadi, poin mereka nyaris seimbang.
(pengumuman gak penting: aku nonton buat cari hiburan, jadi gak pernah mikirin ideologi atau misi di dalamnya. Dan ketika menonton drama ini bersama dengan anak-anakku, aku selalu berpesan pada mereka "Nak, ini budaya Korea, mereka bukan orang Islam dan tidak menerapkan budaya Islam dalam kehidupan mereka sehari-hari. Jadi, tonton dan dapatkan hiburan, tapi jangan ambil peduli terhadap budaya mereka."... Jadi, gak usah protes ya dengan pilihanku kali ini).
1. Dream High (yang pertama)
Ini sebuah drama musikal tentang sebuah sekolah dimana semua murid-muridnya dipersiapkan untuk menjadi artis. Nah, bagaimana denyut persaingan mereka untuk menjadi yang terbaik, gejolak masa remaja mereka dan nilai-nilai persahabatan dan materi digambarkan dengan alur yang cukup rumit.
Dannnnn, di film ini bertaburan lagu-lagu cantik dan aku sukaaaa banget. Aku suka drama yang ada lagu cantik yang mengiringi drama tersebut dan di sini, banyak banget lagunya. Puass deh.
(info gak penting: ini film pertama dimana aku akhirnya mengetahui tentang Kim Soo Hyun. Mukanya imut banget, matanya nakal, senyumnya manissss, suaranya berat, dan mukanya tuh manjaaaa banget. ngegemesin). Dream High sukses di Korea sana, dan karena sukses lalu dibuatlah Dream High 2, sayangnya karena Kim Soo Hyun tidak main lagi disitu jadi aku kurang minat untuk menontonnya .. xixixixi)
2. A Gentleman Dignity
Kenapa drama ini menurutku terbaik? Karena menceritakan tentang pria-pria lajang yang belum menikah meski usia mereka sudah amat dewasa. Mereka adalah:
- Jang Dong-gun as Kim Do-jin, pria yang berprofesi sebagai arsitek yang penuh percaya diri, mapan (banget) dan cakep. Dia nyaris punya semua prasyarat yang diinginkan oleh seorang wanita untuk lelaki yang akan menjadi suaminya.
- Kim Min-jong as Choi Yoon, Seorang pengacara mapan yang rasa cintanya amat besar pada mendiang istrinya. Masalahnya, istrinya sudah lama meninggal dan mertuanya sendiri pinginnya sih dia nikah lagi saking sayangnya mertuanya ini sama dia dan terharu dengan kesetiaannya. Mau gak pengacara ganteng dan mapan dan masih muda ini nikah lagi? Sama siapa? Itu dia dilemanya.
- Kim Soo-ro as Im Tae-san. Ini juga arsitek, teman kerjanya Kim Do Jin, yang punya hobi olah raga dan kebetulan punya pacar seorang atlit Golf yang amat mandiri. Jadi, belum mau diajak nikah.
- Lee Jong-hyuk as Lee Jung-rok, ini seorang pemilik kafe yang sudah menikah. Tapi, gara-gara gaul sama ke 3 orang sahabatnya yang masih bujangan dia jadi merasa pingin bujangan terus jadi sering melakukan perselingkuhan dengan wanita lain. Padahal istrinya cantik dan kaya raya. Dan.... istrinya itulah sebenarnya yang memiliki semua kekayaan yang dia miliki saat ini.
(sebenarnya gak jelas siapa mempengaruhi siapa, apakah karena melihat penderitaan si Jung Rok yang selalu selingkuh meski dah nikah hingga para bujangers belum mau menikah; atau justru karena melihat kebebasan yang dimiliki oleh para bujangers maka Jung Rok tidak juga bangkit sifat bertanggung jawabnya terhadap perkawinannya. hahaha... lucu aja konflik seperti ini menurutku).
Nah, salah satu di antara mereka naksir sama seorang gadis yang juga sudah dewasa tapi kelakuannya kayak anak kecil bernama Kim Ha-neul as Seo Yi-soo Siapa yanga naksir gadis ini? Jawabannya ada di film ini tentu saja.
Drama ini menceritakan bahwa meski sudah mapan dan kemapanan itu bisa membuat seorang pria bisa mendapatkan apa saja (rumah, perempuan untuk menyalurkan hasrat biologisnya, kesenangan, dan segalanya) tapi tetappppp.... dia butuh seorang istri dalam sebuah perkawinan yang sah.
Jadi, boong banget deh bahwa manusia itu bisa hidup sendiri dan mandiri selamanya, bahkan ini berlaku untuk laki-laki yang sudah memiliki segalanya sekalipun
Oh ya, filmnya juga lucuuu... aku beberapa kali terpingkal-pingkal nonton banyak adegan lucu di dalamnya.
- Jang Dong-gun as Kim Do-jin, pria yang berprofesi sebagai arsitek yang penuh percaya diri, mapan (banget) dan cakep. Dia nyaris punya semua prasyarat yang diinginkan oleh seorang wanita untuk lelaki yang akan menjadi suaminya.
- Kim Min-jong as Choi Yoon, Seorang pengacara mapan yang rasa cintanya amat besar pada mendiang istrinya. Masalahnya, istrinya sudah lama meninggal dan mertuanya sendiri pinginnya sih dia nikah lagi saking sayangnya mertuanya ini sama dia dan terharu dengan kesetiaannya. Mau gak pengacara ganteng dan mapan dan masih muda ini nikah lagi? Sama siapa? Itu dia dilemanya.
- Kim Soo-ro as Im Tae-san. Ini juga arsitek, teman kerjanya Kim Do Jin, yang punya hobi olah raga dan kebetulan punya pacar seorang atlit Golf yang amat mandiri. Jadi, belum mau diajak nikah.
- Lee Jong-hyuk as Lee Jung-rok, ini seorang pemilik kafe yang sudah menikah. Tapi, gara-gara gaul sama ke 3 orang sahabatnya yang masih bujangan dia jadi merasa pingin bujangan terus jadi sering melakukan perselingkuhan dengan wanita lain. Padahal istrinya cantik dan kaya raya. Dan.... istrinya itulah sebenarnya yang memiliki semua kekayaan yang dia miliki saat ini.
(sebenarnya gak jelas siapa mempengaruhi siapa, apakah karena melihat penderitaan si Jung Rok yang selalu selingkuh meski dah nikah hingga para bujangers belum mau menikah; atau justru karena melihat kebebasan yang dimiliki oleh para bujangers maka Jung Rok tidak juga bangkit sifat bertanggung jawabnya terhadap perkawinannya. hahaha... lucu aja konflik seperti ini menurutku).
Nah, salah satu di antara mereka naksir sama seorang gadis yang juga sudah dewasa tapi kelakuannya kayak anak kecil bernama Kim Ha-neul as Seo Yi-soo Siapa yanga naksir gadis ini? Jawabannya ada di film ini tentu saja.
Drama ini menceritakan bahwa meski sudah mapan dan kemapanan itu bisa membuat seorang pria bisa mendapatkan apa saja (rumah, perempuan untuk menyalurkan hasrat biologisnya, kesenangan, dan segalanya) tapi tetappppp.... dia butuh seorang istri dalam sebuah perkawinan yang sah.
Jadi, boong banget deh bahwa manusia itu bisa hidup sendiri dan mandiri selamanya, bahkan ini berlaku untuk laki-laki yang sudah memiliki segalanya sekalipun
Oh ya, filmnya juga lucuuu... aku beberapa kali terpingkal-pingkal nonton banyak adegan lucu di dalamnya.
ganteng-ganteng ya mereka |
3. The Moon That Embraches The Sun
Ini film tentang kerajaan Korea jaman dulu, jamannya Jaseong. Dikenal juga dengan judul : The Moon Embracing the Sun / The Sun and the Moon.
Jadi, di Korea itu cuma menganut paham 1 permaisuri saja, dan kalau bisa cuma ada 1 putra mahkota dari 1 permaisuri. Masalahnya, gimana kalau ternyata rajanya punya selir juga selain punya permaisuri dan ternyata selir itu jadi kesayangan raja dan melahirkan putra mahkota juga? Nah... ini yang disebut dengan istilah matahari kembar. Tentu saja hal ini tidak boleh terjadi. Dan inilah kerumitan yang diangkat dalam film ini.
Film ini, romantissssssssssssssssss banget. Bagaimana sang raja amat cinta pada kekasihnya dan bahkan luar biasa setia pada kekasihnya tersebut. Aku beberapa kali menangis nonton film ini. Banyak adegan mengharukannya.
yaa...ya.... ya... harus diakui, salah satu magnet drama ini adalah pria yang satu ini: Kim Soo Hyun |
4. Panthom (Ghost)
Eh... ini beneran nih. Sejak saya sering ngutak-atik blog, saya jadi tahu betapa komputer itu sebuah mainan yang asyikkkk banget. Jadi, begitu lihat film ini, saya langsung tidak mau berhenti untuk mengikuti kisahnya. Seruuuuuu. Karena ini tentang kehidupan seorang hacker dan dilema dia untuk memilih, mau jadi hacker baik atau hacker jahat. Seruuuuu (pake banget).
Tokoh utamanya polisi Cyber (Kim Woo-Hyun (So Ji-Sub) yang harus berhadapan dengan penjahat Cyber/Hacker yang mengembangkan virus Hades di semua jaringan komputer Pemerintahan (siapa dia? Ah, nanti gak seru kalo dikasi tahu disini).
Nah, ketika sedang menghadapi sebuah kejahatan Cyber itulah Kim Woo Hyun harus berhadapan dengan sebuah dilema yang berat. Apa itu? Tonton saja filmnya ya.
Tokoh utamanya polisi Cyber (Kim Woo-Hyun (So Ji-Sub) yang harus berhadapan dengan penjahat Cyber/Hacker yang mengembangkan virus Hades di semua jaringan komputer Pemerintahan (siapa dia? Ah, nanti gak seru kalo dikasi tahu disini).
Nah, ketika sedang menghadapi sebuah kejahatan Cyber itulah Kim Woo Hyun harus berhadapan dengan sebuah dilema yang berat. Apa itu? Tonton saja filmnya ya.
5. Monstar
Ini juga film drama musikal. Berkisah tentang seorang gadis yang memiliki ingatan yang hilang untuk kurun waktu tertentu karena sebuah kecelakaan (Ha Yeon-soo as Min Se-yi). Tapi, Se Yi pintar main gitar dan suaranya juga indah. Lalu masuk ke sebuah SMA dimana ada musisi yang juga siswa di sekolah itu dan menjadi idola di SMA itu (Yong Jun-hyung of Beast as Yoon Seol-chan). Nah... masalahnya adalah, idola itu harus bersaing dengan kelompok anak orang kaya yang juga pada jago musik dan jado nyanyi.
Lalu, siapa yang lebih bagus dalam mencuri perhatian semua orang untuk kemampuan mereka? Tonton film ini. Karena ini bukan cuma tentang musik saja, tapi juga ada kerumitan konflik tiap-tipa orang di dalamnya yang menarik untuk disimak. Dan jangan lupa.. musik-musiknya keren-keren banget.
Kenapa keren? Karena jika di film drama musikal lain kita disuguhkan satu saja jenis musik, maka di drama ini kita akan bertemu dengan berbagai macam jenis musik. Ada lagu balad klasik, rock, paduan suara alias koor yang indah, permainan gitar akustik, permainan gitar listrik, lengkap! Itu sebabnya aku langsung mendownload beberapa lagu yang tersaji di drama ini. Keren-keren.
Ini juga film drama musikal. Berkisah tentang seorang gadis yang memiliki ingatan yang hilang untuk kurun waktu tertentu karena sebuah kecelakaan (Ha Yeon-soo as Min Se-yi). Tapi, Se Yi pintar main gitar dan suaranya juga indah. Lalu masuk ke sebuah SMA dimana ada musisi yang juga siswa di sekolah itu dan menjadi idola di SMA itu (Yong Jun-hyung of Beast as Yoon Seol-chan). Nah... masalahnya adalah, idola itu harus bersaing dengan kelompok anak orang kaya yang juga pada jago musik dan jado nyanyi.
Lalu, siapa yang lebih bagus dalam mencuri perhatian semua orang untuk kemampuan mereka? Tonton film ini. Karena ini bukan cuma tentang musik saja, tapi juga ada kerumitan konflik tiap-tipa orang di dalamnya yang menarik untuk disimak. Dan jangan lupa.. musik-musiknya keren-keren banget.
Kenapa keren? Karena jika di film drama musikal lain kita disuguhkan satu saja jenis musik, maka di drama ini kita akan bertemu dengan berbagai macam jenis musik. Ada lagu balad klasik, rock, paduan suara alias koor yang indah, permainan gitar akustik, permainan gitar listrik, lengkap! Itu sebabnya aku langsung mendownload beberapa lagu yang tersaji di drama ini. Keren-keren.
6. To The Beautiful You alias For You In Full Blossom
Ceritanya sederhana dan diharapkan pas nonton nggak usah mikir banyak (hehehe, soalnya kalo mikir dan mencoba untuk kritis, pasti banyak kekurangannya nih film. Tapi aku suka drama ini karena lucu, segar dan bintangnya cakep-cakep).
Kisahnya tentang seoranga fans berat seorang atlit Korea yang tinggal di Amerika sana. Saking ngefansnya, dia pun terbang ke Korea ketika mendengar atlit idolanya sakit dan terancam gak bisa ikut pertandingan Olimpiade musim berikutnya. Nah, berhubung ini atlit sekolah di asrama cowok, maka Suli pun masuk ke skolah ini dengan menyamar sebagai cowok. Daaaaannn.... disinilah hiburan pun dimulai dengan semua kepolosan, kekonyolan anak SMA, dan semuanya. Lucuuu... segarrr.... menyenangkan.
Aku karena nonton dengan dua orang putriku, sempat berkhayal, jika ada di posisi Goo Jae Hee (diperankan oleh Choi Sul Li) lebih baik milih siapa ya di antara dua orang cowok yang suka sama dia, Min Ho as Kang Tae Joon (yang punya karakter lembut, penuh perhatian, penyayang, melindungi) atau milih Lee Hyun Woo as Cha Eun Kyul (yang punya karakter periang, enak diajak ngobrol dan selalu punya bahan obrolan yang segar, penuh perhatian, penyayang, melindungi). hehehe... inilah yang bikin aku suka dengan Drama ini, karena dilema milih orang yang tepat maka pilihan di antara keduanya itu digambarkan sama baiknya. Jadi, dia berbeda dengan drama lain yang milih antara dua orang tapi penonton diberi suguhan bahwa dua orang itu yang satu jahatnya minta ampun yang satu baiknya minta ampun. Ya jelas aja yang baik pasti menang. Nah... di drama ini, dua pilihan itu sama-sama baiknya pake minta ampun.
Ceritanya sederhana dan diharapkan pas nonton nggak usah mikir banyak (hehehe, soalnya kalo mikir dan mencoba untuk kritis, pasti banyak kekurangannya nih film. Tapi aku suka drama ini karena lucu, segar dan bintangnya cakep-cakep).
Kisahnya tentang seoranga fans berat seorang atlit Korea yang tinggal di Amerika sana. Saking ngefansnya, dia pun terbang ke Korea ketika mendengar atlit idolanya sakit dan terancam gak bisa ikut pertandingan Olimpiade musim berikutnya. Nah, berhubung ini atlit sekolah di asrama cowok, maka Suli pun masuk ke skolah ini dengan menyamar sebagai cowok. Daaaaannn.... disinilah hiburan pun dimulai dengan semua kepolosan, kekonyolan anak SMA, dan semuanya. Lucuuu... segarrr.... menyenangkan.
Aku karena nonton dengan dua orang putriku, sempat berkhayal, jika ada di posisi Goo Jae Hee (diperankan oleh Choi Sul Li) lebih baik milih siapa ya di antara dua orang cowok yang suka sama dia, Min Ho as Kang Tae Joon (yang punya karakter lembut, penuh perhatian, penyayang, melindungi) atau milih Lee Hyun Woo as Cha Eun Kyul (yang punya karakter periang, enak diajak ngobrol dan selalu punya bahan obrolan yang segar, penuh perhatian, penyayang, melindungi). hehehe... inilah yang bikin aku suka dengan Drama ini, karena dilema milih orang yang tepat maka pilihan di antara keduanya itu digambarkan sama baiknya. Jadi, dia berbeda dengan drama lain yang milih antara dua orang tapi penonton diberi suguhan bahwa dua orang itu yang satu jahatnya minta ampun yang satu baiknya minta ampun. Ya jelas aja yang baik pasti menang. Nah... di drama ini, dua pilihan itu sama-sama baiknya pake minta ampun.
7. My Girl Friend Is Gumiho
Tapi judul lain mengatakan drama ini judulnya adalah My Girlfriend Is a Nine-Tailed Fox.
Ceritanya, seorang cowok yang masih kuliah, ketika jalan-jalan ke sebuah kuil tanpa sadar telah menyebabkan rubah ekor sembilan yang ada di lukisan bersegel muncul di kehidupan nyata. Lukisan bersegel itu artinya, nih, dalam kepercayaan agama disana, kalau ada siluman yang mengganggu manusia maka para pendeta bisa membacakan mantra untuk menangkap siluman tersebut lalu memasukkannya ke dalam lukisan dan menyegelnya disana. Jadi, siluman itu terperangkap di dalam lukisan dan gak bisa keluar dan ganggu manusia lagi. Tapi, jika seseorang membuka segelnya maka siluman itu pun bisa keluar dari lukisan lagi. Nah, begitulah siluman rubah ekor sembilan (gumiho (Shin Min-ah) yang dibebaskan oleh Cha Dae-woong (Lee Seung-gi).
Karena kebersamaan mereka yang tanpa sengaja ini, membuat keduanya jadi bersama-sama terus dan tanpa sadar jadi saling jatuh cinta. Tapi... bisa nggak sih dua makhluk berbeda alam ini bersatu? Tonton saja dramanya ya. Lucu dan... kalian akan disuguhi wajah cantik dan imut-imut dari Shin Min Ah. Ihhh.. mukanya tuh cantik dan imutttt banget.
8. HeartString (You've Fallen for Me)
Yap, sepertinya aku emang lebih cenderung suka dengan film-film remaja dan ada musikalnya di tahun 2013 ini. Awalnya sih karena aku emang lagi mempelajari cerita-cerita remaja dan musik, eh, malah jadi beneran suka dengan tipe drama tentang remaja dan musik di dalamnya.
Heart String berkisah tentang kehidupan mahasiswa di Fakultas seni, yang mencoba untuk menunjukkan mana yang lebih baik, musik barat atau musik tradisional? Konflik muncul karena ternyata dalam persaingan antara musik tradisional KoreaTraditional Korean Music/ dan musik dari barat atau western musik itu, ada mahasiswa dari jurusan musik barat/western music (Lee Shin, (Jung Yong Hwa)) yang jatuh cinta sama mahasiswi dari jurusan musik tradisional Korea Lee Gyu Won (Park Shin Hye). (padahal kakeknya si mahasiswi ini seorang pecinta musik tradisional Korea yang amat fanatik).
Kok bisa sih dua mahasiswa yang berbeda aliran musik ini saling jatuh cinta? Karena mereka punya satu persamaan. Apa itu? Tonton aja ya dramanya, gak seru kalau diceritain disini.
Yang menarik dari film musikal kali ini adalah, sajian musik tradisional Korea yang performanya luar biasa. Keren banget. Jadi, sebagai penonton kita benar-benar akan disuguhi penampilan yang sama bagusnya antara musik western dan musik tradisional Korea. Nggak ada yang jelak, dan kian keren ketika keduanya berkolaborasi. Asli keren banget.
9. Gu Family Book (The Love Story of Kang Chi)
Sepertinya, cerita tentang kisah cinta antara manusia dan siluman masih tetap asyik untuk diangkat menjadi sebuah suguhan drama di Korea sana. Nah, tidak terkecuali di drama yang satu ini. Tapi, konfliknya dibuat berbeda dan itu yang membuat drama ini terpilih sebagai drama terbaik yang aku tonton di tahun 2013 ini.
Ceritanya tentang Kang Chi (Lee Seung-gi) yang jatuh cinta pada manusia. Masalahnya, Kang Chi ini tidak tahu bahwa dia sebenarnya adalah anak hasil dari perkawinan antara manusia dan siluman, jadi di dalam darahnya mengalir darah siluman. Akibatnya, Kang Chi bisa jadi siluman juga sewaktu-waktu. Kang Chi pingin jadi manusia, terutama ketika dia akhirnya jatuh cinta pada manusia. Gimana caranya biar bisa jadi manusia? Ya... harus bisa menjalankan syarat-syarat yang tertulis di buku pedoman keluarga Ghu (nenek moyangnya Kang Chi) dulu. Apa aja itu? Tonton aja filmnya. Seru, romantis, bikin gemes, bikin meleleh.
10. The Queen's Class Room
Drama ini tentang sebuah kelas di sekolah dasar, tepatnya kelas 6, yang murid-muridnya macam-macam karakternya, tiba-tiba kedatangan seorang guru baru yang dingin banget dan punya karakter "aneh" (Ma Yeo-Jin, diperankan oleh Ko Hyun Jung)
. Agak-agak menakutkan, kaku dan tidak pernah tersenyum. Mungkin kalau di SMA, guru tipe ini pasti dapat julukan Killer. hehehe... masalahnya ini SD dan anak-anak yang polos itu jadi bingung dengan karakter guru SD mereka yang seperti ini. Dan disinilah serunya drama ini. Karena kita jadi penasaran, bisa gak sih nyatu si guru killer dengan anak-anak SD yang polos-polos itu.
Nonton deh drama ini, Seru dan asli menegangkan. Aku sempat mikir ini film horor loh... hahahaha... tapi ternyata bukan horor sama sekali, cuma ya emang konfliknya menegangkan banget.
hehehehe... itu 10 drama korea yang aku suka dan aku pilih sebagai drama terbaik yang aku tonton sepanjang tahun 2013 ini.
Tapi judul lain mengatakan drama ini judulnya adalah My Girlfriend Is a Nine-Tailed Fox.
Ceritanya, seorang cowok yang masih kuliah, ketika jalan-jalan ke sebuah kuil tanpa sadar telah menyebabkan rubah ekor sembilan yang ada di lukisan bersegel muncul di kehidupan nyata. Lukisan bersegel itu artinya, nih, dalam kepercayaan agama disana, kalau ada siluman yang mengganggu manusia maka para pendeta bisa membacakan mantra untuk menangkap siluman tersebut lalu memasukkannya ke dalam lukisan dan menyegelnya disana. Jadi, siluman itu terperangkap di dalam lukisan dan gak bisa keluar dan ganggu manusia lagi. Tapi, jika seseorang membuka segelnya maka siluman itu pun bisa keluar dari lukisan lagi. Nah, begitulah siluman rubah ekor sembilan (gumiho (Shin Min-ah) yang dibebaskan oleh Cha Dae-woong (Lee Seung-gi).
Karena kebersamaan mereka yang tanpa sengaja ini, membuat keduanya jadi bersama-sama terus dan tanpa sadar jadi saling jatuh cinta. Tapi... bisa nggak sih dua makhluk berbeda alam ini bersatu? Tonton saja dramanya ya. Lucu dan... kalian akan disuguhi wajah cantik dan imut-imut dari Shin Min Ah. Ihhh.. mukanya tuh cantik dan imutttt banget.
8. HeartString (You've Fallen for Me)
Yap, sepertinya aku emang lebih cenderung suka dengan film-film remaja dan ada musikalnya di tahun 2013 ini. Awalnya sih karena aku emang lagi mempelajari cerita-cerita remaja dan musik, eh, malah jadi beneran suka dengan tipe drama tentang remaja dan musik di dalamnya.
Heart String berkisah tentang kehidupan mahasiswa di Fakultas seni, yang mencoba untuk menunjukkan mana yang lebih baik, musik barat atau musik tradisional? Konflik muncul karena ternyata dalam persaingan antara musik tradisional KoreaTraditional Korean Music/ dan musik dari barat atau western musik itu, ada mahasiswa dari jurusan musik barat/western music (Lee Shin, (Jung Yong Hwa)) yang jatuh cinta sama mahasiswi dari jurusan musik tradisional Korea Lee Gyu Won (Park Shin Hye). (padahal kakeknya si mahasiswi ini seorang pecinta musik tradisional Korea yang amat fanatik).
Kok bisa sih dua mahasiswa yang berbeda aliran musik ini saling jatuh cinta? Karena mereka punya satu persamaan. Apa itu? Tonton aja ya dramanya, gak seru kalau diceritain disini.
Yang menarik dari film musikal kali ini adalah, sajian musik tradisional Korea yang performanya luar biasa. Keren banget. Jadi, sebagai penonton kita benar-benar akan disuguhi penampilan yang sama bagusnya antara musik western dan musik tradisional Korea. Nggak ada yang jelak, dan kian keren ketika keduanya berkolaborasi. Asli keren banget.
9. Gu Family Book (The Love Story of Kang Chi)
Sepertinya, cerita tentang kisah cinta antara manusia dan siluman masih tetap asyik untuk diangkat menjadi sebuah suguhan drama di Korea sana. Nah, tidak terkecuali di drama yang satu ini. Tapi, konfliknya dibuat berbeda dan itu yang membuat drama ini terpilih sebagai drama terbaik yang aku tonton di tahun 2013 ini.
Ceritanya tentang Kang Chi (Lee Seung-gi) yang jatuh cinta pada manusia. Masalahnya, Kang Chi ini tidak tahu bahwa dia sebenarnya adalah anak hasil dari perkawinan antara manusia dan siluman, jadi di dalam darahnya mengalir darah siluman. Akibatnya, Kang Chi bisa jadi siluman juga sewaktu-waktu. Kang Chi pingin jadi manusia, terutama ketika dia akhirnya jatuh cinta pada manusia. Gimana caranya biar bisa jadi manusia? Ya... harus bisa menjalankan syarat-syarat yang tertulis di buku pedoman keluarga Ghu (nenek moyangnya Kang Chi) dulu. Apa aja itu? Tonton aja filmnya. Seru, romantis, bikin gemes, bikin meleleh.
10. The Queen's Class Room
Drama ini tentang sebuah kelas di sekolah dasar, tepatnya kelas 6, yang murid-muridnya macam-macam karakternya, tiba-tiba kedatangan seorang guru baru yang dingin banget dan punya karakter "aneh" (Ma Yeo-Jin, diperankan oleh Ko Hyun Jung)
. Agak-agak menakutkan, kaku dan tidak pernah tersenyum. Mungkin kalau di SMA, guru tipe ini pasti dapat julukan Killer. hehehe... masalahnya ini SD dan anak-anak yang polos itu jadi bingung dengan karakter guru SD mereka yang seperti ini. Dan disinilah serunya drama ini. Karena kita jadi penasaran, bisa gak sih nyatu si guru killer dengan anak-anak SD yang polos-polos itu.
Nonton deh drama ini, Seru dan asli menegangkan. Aku sempat mikir ini film horor loh... hahahaha... tapi ternyata bukan horor sama sekali, cuma ya emang konfliknya menegangkan banget.
hehehehe... itu 10 drama korea yang aku suka dan aku pilih sebagai drama terbaik yang aku tonton sepanjang tahun 2013 ini.
secret garden gimana, De?
BalasHapusBelon nonton aku...tahun depan deh nyari
HapusAaaaaa....banyak yang belum nonton. Terutama yang Dream High, itu masuk wish list aku, Next year saya harus bisa nonton Dream High
BalasHapusYang pwrtama keren eky..lit deh.. yg kedua kurang menurut ku
HapusIihhh.. Ga nangka tyr Mbak Ade doyan film n drama korea jg.. Btw aku Sukaaaaa bgt gentlement dignity, tema nya beda, ceritanya jg oke bgt. Aku jg lg berburu Dream High nih.. Penasaran!!
BalasHapusIyaa..aku juga suka gentleman dignity.. angkatan kita banget tuh cowok2nya..hahaha..tuwir
Hapuswah gak ngerti film korea2 gini :D yang penting udah tau hehehe
BalasHapusIya..yg penting dah tau..
Hapuspenggemar K-movie sejati nih ,mbaa.... aku juga gak "dong" (paham) banget-banget. Hehehehe
BalasHapusEh.. gak suka kdrama ya? Seru lagi (*kompor)
HapusBelum nonton semua Mak, saya nonton drama lama soale....
BalasHapusAku yg lama malah belon nonton
HapusMakk ini maksudnya film yang ditonton mak ade di tahun 2013 atau yang tayangnya keluar di 2013? karena klo dream high kan sebenernya 2011 tayangnya, my girl friend is gumiho juga tahun 2010 malah hehehe. Kalo 2013 yang lagi ngehits The heirs ^^
BalasHapusIni yang aku tonton di sepanjang tahun 2013.. yg baru soalny belum keluar dvdnya..hehehehe. . Aku nonton dvd soalnya, kalo ngikutin tayangan di tv gk keburu waktunya.
HapusWhaa,jadi penasaran.langsung masuk list:)
BalasHapuspenasaran dg yg terakhir.. :O
BalasHapusNonton deh..seruuuu...bikin gemesss
Hapusbaru nonton dream high aja, lainnya belum :D
BalasHapusAku hobi nonton kdrama
HapusYang aku tonton di tahun 2013 shinta dramanya...
BalasHapusSaya suka nomer 4 mbak, akting yg anak2nya keren
BalasHapuskalo yg laen satupun belom nonton :D
terfavoritku masih nomer 2 :)
BalasHapusnih mak, aku kasih refrensi yang keren lagi : The heirs, I Can hear you voice, My daughter seoyoung, Reply 1997 dan reply 1994 dll hahahaha...hai kenalkan saia sebagai sesama maniak #Kdrama :P
BalasHapusSuka sama Kim Soo Hyun juga ya Mak? #tos
BalasHapusAku juga suka Dream High dan The Moon That Embraces The Sun gara2 dia... hehehe
Kok banyak yg belum aku tonton sih?
BalasHapusJadi penasaran pengen nonton....
dari reviewnya bisa aku jadiin patokan nih mbak kalau aku mau beli DVD korea ya :)
BalasHapusterimakasih kak informasinya. https://www.konveksidibandung.com/topi-snapback/
BalasHapusterimakasih atas infonya semoga bermanfaat. https://shopee.co.id/squabumin
BalasHapus